LUMAJANG, IndonesiaPos
Hari ini kembali gunung semeru yang berada di Kabupaten Lumajang, Provinsi Jawa Timur, erupsi. Jumat (10/12/2021).
Tim SAR gabungan yang sedang melakukan pencarian korban dampak erupsi mendadak terkejut.
Pasalnya tim sudah berada dekat sekali dengan gunung Semeru melakukan penyisiran korban korban, semeru yang masih hilang.
Namun secara tiba-tiba gunung semeru bergemuruh hebat ,awan panas muncul.
BACA JUGA :
- Komunitas Saber Janda Bondowoso Beri Bantuan Logistik Pada Korban Eruspi Gunung Semeru
- Dua Hari Menghilang, Kakek 70 Tahun Ditemukan Tewas di Sungai
- Biadab, Diduga Nodai Gadis Diawah Umur, Pimpinan Jema’ah Sholawatan Nurul Mustofa Kabur di DPO Polisi
- Logistik Untuk Korban Semeru Cukup Bertahan Sebulan
Kejadian tersebut membuat semua tim gabungan panik dan berlarian untuk menyelamatkan diri.
Seperti yang terlihat dalam beberapa tayangan youtube, tim SAR dan para relawan bergegas dengan cepat turun menjauhi area Semeru.
Akibat peristiwa tersebut, petugas yang melakukan pencarian dan evakuasi korban semeru di Kabupaten Lumajang, Provinsi Jawa Timur, menghentikan sementara proses evakuasi dan pencarian,
Seluruh TIM SAR dan Relawan turun kebawah menjauhi Gunung semeru.